Beberapa jalan ditutup lantaran ketinggian air yang tak memungkinkan untuk dilalui. Meski begitu, beberapa jalan yang masih bisa dilalui pun tak terhindar dari genangan air. Jika dalam kondisi terpaksa harus melewati jalanan yang tergenang banjir, pengemudi tentu harus sangat hati-hati. Suparna mengegaskan, teknik dan skill sangat dibutuhkan untuk melewati banjir saat berkendara dengan mobil transmisi otomatis. “Bila baru akan melewati,...